Pada tanggal 25 juni 2023 STIE Malangkucecwara Malang mengadakan kuliah tamu sebagai pertemuan terakhir perkuliahan Akuntansi Manajemen Lanjutan. Kegiatan tersebut menghadirkan pemateri yaitu Drs. Ec. Sugeng, Ak., MM., M.Ak., CA., ACPA., CBV., Asean CPA., BKP., CPMA., CertDA selaku pimpinan KJA sugeng dan Ketua IAI Komisariat Kediri. Diharap dalam kuliah tamu ini dapat meningkatkan pengetahuan, wacana dan wawasan mahasiswa program Pendidikan Profesi Akuntasi (PPAk) STIE Malangkucecwara Malang.